Jumat, 11 Oktober 2013

TUGAS 1 CIMAHI KOTA ANIMASI

Diposting oleh Rika Febriyanti di 05.14

Merubah artikel bersifat Argumentasi menjadi artikel yang bersifat Eksposisi


Artikel Eksposisi
CIMAHI KOTA ANIMASI

Kota Kecil yang ada dipinggiran Kota Bandung ini, Merupakan sebuah kawasan terkenal sebagai markas tentara sejak zaman Belanda. Jalur jalan yang terlalu lebar dan sebagian penduduknya hanya bertani dan berdagang.
Namun itu dulu sekarang Cimahi telah berubah menjadi Kota Animasi. Menteri Komunikasi dan Informasi, Tifatul Sembiring meresmikan BITC ( Baros Information TechnologI Creative ) di cimahi pada tanggal 27 Desember 2010 yang lalu.
BITC telah menjadi kota animasi berskala International kegiatan yang diselenggarakan bekerjasama dengan beberapa instansi baik pemerintah maupun swasta, Salahsatu kegiatannya        “ Fechnopreneur Camp “  yakni sebuah usaha dibidang animasi dan telematika.
Didalam BITC ini terdapat sebuah komunitas bernama Cimahi Creative Association (CCA) yaitu sebuah perkumpulan pelaku Industri kreatif yang diwadahi oleh Cimahi Creative Association, Banyak jebolan Cimahi Creative Association yang diterima di perusahaan-perusahaan diluar cimahi. Karya anak cimahi ini bisa dibilang mendunia seperti film animasi Rollbots, Dr. Frankeinsten, atau Winnie The Pooh yang telah beredar di TV Amerika Serikat yang mencapai nilai $ 400 ribu per episode Flm-film animasi tersebut merupakan hasil karya anak-anak muda Indonesia. 

0 komentar:

Posting Komentar

 

Welcome to My Blog Copyright © 2010 Design by Ipietoon Blogger Template Graphic from Enakei